DIALEKSIS.COM | Calang - Pemerintah Kabupaten Aceh Jaya menggelar apel kebersihan dan gotong royong massal di Taman Memorial Tsunami Calang, Jumat (23/5/2025), sebagai bagian dari Gerakan Meuseuraya Nanggroe Rakyat Aceh Jaya (Meuseunang Raya) dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Gubernur Aceh Nova Iriansyah, memberikan penghargaan untuk perusahaan dan sekolah yang dinilai berperan dalam menjaga dan melestarikan lingkungan hidup di Aceh. Penghargaan tersebut diberikan pada momentum peringatan hari lingkungan hidup sedunia tingkat provinsi Aceh, di Anjong Mon Mata Meuligoe Gubernur, Senin (13/6/2022).